IBL

Randy Bell
Batasi Permainan SM, Dewa United Menuju Jeda Musim dengan Nyaman!
Dewa United Banten memutus rangkaian buruk mereka. Menjamu Satria Muda Pertamina Jakarta di Dewa United Arena, tuan rumah menang 85-77. Ini jadi kemenangan perd...
Bali United Tak Bisa Membendung, Satria Muda Sempurna Enam Laga
Satria Muda Pertama Jakarta melanjutkan rekor kemenangan dengan tak terkalahkan dalam enam pertandingan. Satria Muda menekuk Bali United 96-86. Ini menjadi kemenangan keenam Satria Muda sejak pertemuan dengan Bali United pada 2020.
Membuka dengan Laju 21-0! Satria Muda Hempaskan Borneo di Jakarta
Satria Muda Pertamina Jakarta menjadi tim pertama yang meraih lima kemenangan beruntun. Mereka masih menjaga rekor kemenangan. Satria Muda menaklukkan Borneo Hornbills 105-67 di Britama Arena, Jakarta.
Satria Muda Menang 34 Poin Usai Lepas dari Kejaran Satya Wacana
Satria Muda Pertamina Jakarta menjadi tim pertama yang meraih tiga kemenangan dalam IBL 2025. Kemenangan Satria Muda terjaga. Mereka menang meyakinkan atas Satya Wacana Salatiga 90-56 di Britama Arena, Jakarta.
Bangkit dan Pangkas 22 Poin! Bumi Borneo Hantam Prawira
Bumi Borneo Basketball Pontianak berhasil menang dramatis atas Prawira Harum Bandung. Bangkit setelah tertinggal 22 poin, Bumi Borneo mengejutkan Prawira dengan merebut kemenangan tipis 75-74 pada Selasa (30/5) di GOR Amongrogo, Yogyakarta.
Setelah Empat Kekalahan Beruntun, Bumi Borneo Akhirnya Rasakan Kemenangan
Bumi Borneo Basketball Pontianak terakhir kali menang saat Seri 4 Solo melawan Elang Pacific Caesar. Kemudian mereka disapu bersih tiga gim di Seri 5 Semarang. Bumi Borneo mengawal Seri 6 dengan kekalahan dari Bali United Basketball. Setelah waktu yang lama itu, Bumi Borneo akhirnya merasakan lagi kemenangan.
Sandy Ibrahim 6/10 Tripoin, 9 Pemain Satria Muda Bungkam Bumi Borneo
Satria Muda Pertamina Jakarta menunjukkan mentalitas luar biasa, Minggu (12/3). Datang ke Seri 5 Semarang tanpa pemain asing dan total pemain tersedia 10 pemain...