9 months ago
Terus bahagia ya Ricky Rubio!
11 months ago
Sebulan lalu Ricky Rubio memutuskan pensiun dari NBA. Ia telah menepi dari basket sejak Agustus 2023. Rubio sedang mengalami masalah kesehatan mental. Kemudian Rubio terlihat kembali bersama mantan klubnya, Barcelona. Hari ini Rubio mengabarkan bahwa ia kembali bermain bersama juara ACB League itu.
1 year ago
Entah bagaimana nasib Jabari Parker jika ia tidak terkena cedera Anterior Cruciate Ligament sebanyak dua kali (2014&2017). Yang jelas, kini cedera itu mengubah caranya bermain dan membuatnya terlempar dari NBA.
Terbaru, Senin, 7 Agustus 2023, Jabari akhirnya punya tempat berlabuh. Melalui rilis resmi tim, FC Barcelona mengumumkan bahwa mereka mengikat Jabari untuk satu musim ke depan. Ia akan melakoni tes medis secepatnya sebelum bergabung ke tim.
Masuknya Jabari memang didasari kebutuhan Ba
3 years ago
Setelah 23 tahun berkarier sebagai pebasket profesional, Pau Gasol secara resmi pensiun. Ia mengumumkan keputusan ini di Barcelona, Spanyol, di hadapan awak media, rekan, dan keluarganya. Termasuk adik Pau yang juga bermain basket profesional di NBA, Marc.