IBL

NBA Media Day 2021
Stephen Curry Ajak Dua Penggawa Warriors Kenalkan Under Armour Curry Flow 9
NBA Media Day dimaksimalkan dengan baik oleh Stephen Curry untuk mengenalkan sepatu signature terbarunya. Dinamai Curry Flow 9, ia sekaligus mengajak Andre Iguodala dan Damion Lee untuk menjajal. Ketiganya pun langsung berpose sembari mengenakannya.