2 weeks ago
Tangerang Hawks menjadi tim pertama yang memperkenalkan tim untuk IBL 2025. Pada Kamis (5/12) di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Hawks resmi merilis roster pemain. Ada tiga pemain asing dan tiga pemain lokal dan naturalisasi yang memperkuat Hawks untuk musim mendatang.
2 months ago
Tangerang Hawks meraih kemenangan pertamanya dalam IBL All Indonesian 2024. Mereka menumpas Bali United 62-60 pada Rabu (26/9) di Hall A Basket Senayan, Jakarta. Dengan hanya tiga tim di Grup D, Hawks juga mengakhiri turnamen dengan rekor 1-1.
5 months ago
Tangerang Hawks menutup perjalananya di IBL 2024 dengan senyuman. Mereka menjalani laga terakhirnya musim ini dengan mengalahkan Rajawali Medan 95-88. Kedudukan mereka musim ini 1-1 dengan keunggulan Rajawali 85-75 di pertemuan pertama.
5 months ago
Tangerang Hawks memberi kekalahan kedua beruntun untuk Kesatria Bengawan Solo. Hawks mencuri kemenangan 98-95 di Sritex Arena. Hawks menjadi tim kedua yang mengalahkan Kesatria di Solo setelah Dewa United.
5 months ago
Prawira Harum Bandung kembali ke jalur kemenangan, Rabu (26/5). Setelah rangakaian sembilan kemenangan beruntun mereka putus di tangan Satria Muda akhir pekan l...
6 months ago
Peluang Tangerang Hawks ke playoff telah tertutup. Hal ini seiring kekalahan mereka dari Dewa United Banten 97-67 di Indomilk Arena, Tangerang. Hasil apapun yang diraih Hawks di sisa musim tidak akan mengubah keadaan.
6 months ago
Tangerang Hawks mengakhiri tren kekalahan. Hawks meraih kemenangan pertamanya setelah empat pertandingan. Mereka menang tipis 70-69 atas Bima Perkasa Jogja di Indomilk Arena, Tangerang.