IBL

Vlatko Cancar
Blok Nic Batum bawa Prancis Lolos ke Final Olimpiade
Prancis lolos ke final dengan kemenangan dramatis 90-89 dari Slovenia, Kamis, 5 Agustus 2021. Blok Nic Batum kepada layup Klemen Prepelic di sisa dua detik menjadi penentu kemenangan Prancis.
Kalahkan Jepang 116-81, Slovenia Jadi Tim Paling Produktif di Olimpiade
Slovenia meraih kemenangan kedua mereka dengan mengalahkan Jepang 116-81, Kamis, 29 Juli 2021. Gim sendiri berjalan dengan tempo sangat cepat dari kedua tim. Serangan-serangan di bawah tujuh detik dari shot clock tampak jadi strategi kedua tim. 
Debut "Gila" Luka Doncic di Olimpiade, 48 Poin Selama 31 Menit
Luka Doncic membuka perjalanan perdananya di Olimpiade dengan luar biasa. Memimpin Slovenia menghadapi Argentina, Senin, 26 Juli 2021, Luka mencetak dobel-dobel 48 poin, 11 rebound, dan 5 asis dalam kemenangan 118-100.