shaquille o'neal
Orlando Magic Istirahatkan Nomor Jersei Shaquille O'Neal
Sebanyak 16 pemain dalam sejarah NBA yang dihormati dengan cara nomor jerseinya dipensiunkan, termasuk Shaquille O'Neal. Namun tidak banyak yang nomornya diistirahatkan oleh lebih dari satu tim. Kali ini, Shaq berhasil menyamai catatan Wilt Chamberlain dan Pete Maravich, sebagai pemain dengan nomor jersey yang diistirahatkan oleh lebih dari satu tim. Setelah tersiar kabar bahwa pada bulan Februari 2024, Orlando Magic berencana mengistirahatkan nomor 32. 
Berbagai Reaksi Tentang Hukuman Draymond Green, Hingga Jadi Bahan Taruhan
Draymond Green mendapatkan hukuman skorsing tanpa batas waktu setelah memukul wajah Jusuf Nurkic, saat pertandingan Golden State Warriors melawan Phoenix Suns. Juara NBA empat kali tersebut harus memenuhi syarat tertentu untuk bisa bermain kembali. Kasus ini menimbulkan reaksi pro dan kontra. 
Mengintip Kostum Halloween Pemain-pemain NBA
Perayaan Halloween dilakukan setiap tanggal 31 Oktober di berbagai belahan dunia. Amerika Serikat termasuk negara yang menjadikan Halloween sebagai tradisi. Tidak hanya menggunakan kostum-kostum seram. Kini kostum Halloween berkembang dengan tema yang lucu dan semakin kreatif.
Reebok Belum Punya Duta di NBA Setelah John Wall
Reebok berusaha keras untuk bisa kembali meramaikan persaingan pasar sepatu bola basket. Mereka ingin bertarung lagi di NBA. Karenanya, Reebok mengambil langkah besar untuk merekrut Shaquille O'Neal dan Allen Iverson sebagai Presiden dan Wakil Presiden Divisi Bola Basket. Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mencari duta di NBA. Karena Reebok tidak memiliki "wajah" merek tersebut sejak kepergian John Wall di tahun 2013. 
Reebok Tunjuk Shaq dan Iverson Pimpin Divisi Bola Basket
Reebok mengalami masa keemasan tahun 80-an hingga awal 2000an. Merek Reebok merupakan kekuatan sejati yang diperhitungkan dalam pasar sepatu basket, dan sepatu lifestyle. Namun mereka tidak lagi diperhitungkan di pasar sepatu basket. Reebok mengalami kemunduran setelah dilepas adidas. Kini mereka berniat untuk bangkit lagi, lewat dua pemain legendarisnya, yaitu Shaquille O'Neal dan Allen Iverson.
LeBron dan Shaq Sama-sama Berminat Jadi Pemilik Tim NBA di Las Vegas
Ketika Los Angeles Lakers memainkan laga pramusim melawan Brooklyn Nets di Las Vegas, maka itu membangkitkan ambisi lama LeBron James. Bintang Lakers tersebut berharap bisa menjadi pemilik klub NBA yang bermarkas di Las Vegas, Nevada. Rupanya tak hanya LeBron yang berminat, legenda NBA Shaquille O'Neal juga punya keinginan yang sama. 
Pemain-pemain NBA yang Mendapatkan Sepatu Khas di Musim Pertamanya
Tidak semua pemain NBA punya kesempatan mendapatkan sepatu khas. Bahkan hingga mereka pensiun dari NBA. Tetapi ada sekelompok pemain yang benar-benar istimewa, sehingga mereka sudah mendapatkan sepatu khas sejak tahun pertamanya di NBA. Jumlahnya tidak banyak, sampai tahun 2023 hanya ada sembilan pemain saja.