los angeles lakers
Rob Pelinka: LeBron James Berlatih Seperti Pemain Debutan
VP Basketball Operation yang sekaligus manajer Los Angeles Lakers, Rob Pelinka, membocorkan bahwa LeBron James saat ini sudah berlatih untuk menyiapkan diri mengarungi musim ke-21. Menurut Pelinka, menu latihan LeBron James kali ini sangat berat. Bahkan dari kacamata Pelinka, LeBron menjalani latihan seperti pemain debutan yang akan menjalani musim pertamanya di NBA. 
Stephen Curry Tak Sabar Satu Tim dengan LeBron James di Olimpiade
Sebentar lagi kita akan menyaksikan salah satu hal yang paling ikonik dalam sejarah basket. Stephen Curry dan LeBron James satu tim di pertandingan yang kompetitif. Bukan di ajang NBA All-Star Game. Tapi di Olimpiade Paris 2024.
Rui Hachimura Bangga Melihat Perkembangan Bola Basket Jepang
Pemain Los Angeles Lakers Rui Hachimura saat ini sedang berada di Dubai, untuk menyaksikan Basketball Champions League (BCL) Asia 2024. Sebagai alasan utama, tentu saja Hachimura ingin memberikan dukungan pada juara B.LEAGUE Jepang Hiroshima Dragonflies dalam turnamen tersebut. Hachimura tak kecewa meski tim Jepang gagal ke final. Dirinya bangga melihat perkembangan bola basket Jepang di level internasional.
Bronny James Latihan Bareng Lakers
Bronny, putra tertua LeBron James, menghabiskan satu musim di USC dan telah menjalani proses pra-draf yang sebelum NBA Draft 2024 pada 26 Juni, di mana ia memenuhi syarat untuk dipilih. Los Angeles Lakers saat ini memegang pick No. 17 dan 55 di NBA Draft mendatang. Dikutip dari laporan Los Angeles Times, Lakers mengadakan latihan pra-draf pada hari Kamis (13/6) waktu Amerika Serikat, yang dihadiri oleh Bronny James. Jika Lakers mengambilnya dalam draft tahun ini, maka mimpi LeBron tampil bersama
Dan Hurley Merasa Tawaran Lakers Terlalu Kecil
Kepala pelatih UConn Huskies Dan Hurley dilaporkan menolak tawaran Los Angeles Lakers. Padahal, rumornya Lakers menawarkan kontrak senilai 70 juta dolar Amerika. Ada kabar kalau Dan Hurley tidak ingin meninggalkan UConn, dan berniat mengejar gelar juara NCAA tiga kali berturut-turut. Namun belakangan diketahui bahwa Hurley menolak Lakers karena tawaran mereka dianggap terlalu kecil. 
Julukan Jerry West Yang Membuatnya Disegani Kawan dan Lawan
Mungkin generasi sekarang akan mengingat Jerry West sebagai "The Logo", karena foto dirinya dari majalah Sport menjadi dasar siluet yang menjadi logo NBA selama 55 tahun terakhir. West, yang meninggal pada usia 86 tahun merupakan seorang legenda NBA yang memiliki banyak julukan. "Mr. Clutch" adalah nama panggilan yang sempurna karena tidak memerlukan penjelasan lagi, terutama bagi yang pernah melihatnya bermain. 
Kevin Garnett: Hanya Luka Doncic yang Bisa Menyalip Poin LeBron
LeBron James memecahkan rekor poin sepanjang masa NBA milik Kareem Abdul-Jabbar pada tahun ini. Tentu pertanyaan berikutnya adalah siapa yang akan memecahkan rekor LeBron? Kevin Garnett memprediksi pemain tersebut adalah Luka Doncic.