kyrie irving
Jason Kidd Marah-marah ke Pemain Cadangan Mavericks
Dallas Mavericks menelan kekalahan yang menyesakkan dari Phoenix Suns. Hanya selisih satu angka. Mavericks kandas 113-114. Pelatih Jason Kidd menyalahkan pemain cadangan Mavericks yang tidak memberi kontribusi yang dibutuhkan.
Manfaatkan Badai Cedera, Doncic dan Mavericks Benamkan Magic!
Luka Doncic dan Dallas Mavericks mengamankan kemenangan keempat mereka musim ini, Minggu (3/11), waktu setempat. Menjamu Orlando Magic di American Airlines Cent...
35 Poin Kyrie Irving Hentikan Momentum Apik Timberwolves!
Dallas Mavericks memutus momentum kemenangan Minnesota Timberwolves, Selasa (29/10), waktu setempat. Lewat kombinasi andalan mereka, Kyrie Irving dan Luka Donci...
Kyrie Irving Sempatkan Mampir dan Beribadah di Valley Ranch Islamic Center
Laga tandang melawan San Antonio Spurs menjadi pertandingan pembuka musim 2024-2025 untuk Dallas Mavericks. Namun momentum ini dimanfaatkan oleh Kyrie Irving untuk mampir dan menunaikan sholat di Valley Ranch Islamic Center, Texas. Dia juga berbincang-bincang dengan rekan sesama muslim di tempat tersebut. 
Mavericks Hancurkan Spurs Di Laga Perdananya
Luka Doncic menyumbang 28 poin dan 10 rebound, Klay Thompson menambahkan 22 poin dalam debutnya di Dallas, dan Mavericks mengalahkan San Antonio Spurs 120-109 dalam pertandingan pembuka bagi kedua tim Kamis malam (24/10) waktu setempat. Kyrie Irving menyumbangkan 15 poin untuk juara bertahan Wilayah Barat, yang mendapat 8 asis dari Doncic dan 7 rebound dari Thompson. 
Upaya Kyrie Irving Membela Australia di Olimpiade Tidak Akan Mudah
Kyrie Irving berniat membela Australia di Olimpiade Los Angeles 2028. Tapi upaya itu tidak akan mudah. Irving pernah juara Olimpiade dan juara dunia dengan Amerika Serikat. Mantan pemain Australia Andrew Bogut pesimis Irving bisa pindah federasi tanpa kendala.
Mavericks Hapus Keraguan Penggemar, Raih Kemenangan di Laga Terakhir Pramusim
Dallas Mavericks memasuki laga pramusim terakhir mereka tanpa Luka Doncic. Bintang asal Slovenia ini absen sepanjang pramusim karena cedera betis. Padahal Mavs berharap di pramusim akan menjadi gladi resik untuk musim reguler. Namun ternyata mereka malah kehilangan Doncic, Maxi Kleber, Dante Exum, dan Kessler Edwards. Beruntung di laga terakhir, Mavericks bisa mengalahkan Milwaukee Bucks, 109-84, yang jadi kemenangan pertama dan terakhir mereka di pramusim 2024.