IBL

phoenix suns
Akurasi Tripoin dan Tembakan Gratis Apik, Suns Raih Kemenangan ke-13 Beruntun
Phoenix Suns kembali menang, Senin, 22 November 2021, waktu setempat. Kali ini bertandang ke San Antonio Spurs, mereka menang dengan skor 115-111. Ini adalah kemenangan ke-13 beruntun Suns.
Suns Terus Melaju dengan 12 Kemenangan Beruntun
Phoenix Suns masih belum terhentikan, Minggu, 21 November 2021, waktu setempat. Berhadapan dengan Denver Nuggets yang masih tak diperkuat Jokic, Suns menang telak 126-97. 
10 Kemenangan Beruntun untuk Phoenix Suns!
Phoenix Suns Suns menang 105-98 atas Dallas Mavericks, Rabu, 17 November 2021, waktu setempat. Skor masih imbang 96-96 di sisa dua menit pertandingan sebelum Suns melaju kencang (9-2) untuk menutup gim sesuai dengan skor akhir.
Klay Thompson Diprediksi Tampil pada Laga Hari Natal
Klay Thompson menunjukkan perkembangan yang positif. Bintang Golden State Warriors tersebut diprediksi bakal diturunkan pada laga Hari Natal, atau saat timnya bertemu Phoenix Suns. Saat ini Thompson sudah diperbolehkan bermain basket 5on5.
Suns Selamat dari Kebangkitan Kings di Kuarter Keempat
Phoenix Suns hampir terleset di Golden 1 Center, Sacramento, Senin malam, waktu setempat. Keunggulan 24 poin hampir lepas begitu saja di kuarter keempat. Beruntun mereka mampu menahan Kings di detik-detik terakhir dan memenangkan pertandingan dengan skor 109-104. 
Telat Panas, Suns Mampu Atasi Hawks
Phoenix Suns akhirnya memetik hasil positif di laga Sabtu malam, melawan Atlanta Hawks. Suns telat panas, namun mereka mendapatkan momentum kemenangan di dua menit terakhir. Devin Booker mencetak 38 poin dan membantu timnya menang dengan skor akhir 121-171, di Talking Stick Resort Arena.
Devin Booker Pimpin Suns Benamkan Rockets
Devin Booker mencetak 27 poin, 9 rebound, dan 5 asis untuk membantu Phoenix Suns membukukan kemenangan 123-111 atas tamunya, Houston Rockets, pada Kamis malam, waktu setempat. Rockets kalah enam laga beruntun.