1 week ago
Miami Heat menjadi tim ketiga yang berhasil mengalahkan Cleveland Cavaliers pada musim ini. Heat menundukkan penguasa Wilayah Timur itu dengan skor 122-113 di Kaseya Center, Florida. Ini menjadi kekalahan keempat Cavaliers pada 2024-2025.
2 weeks ago
Miami Heat memberi Los Angeles Lakers salah satu kekalahan terbesarnya. Heat menghancurkan Lakers 134-93 di Kaseya Center, Miami. Hasil tersebut membuat persentase kemenangan Heat menjadi 50 persen (10-10).
1 month ago
Miami Heat memperpanjang rekor buruk Philadelphia 76ers, Senin (18/11), waktu setempat. Berjumpa di Kaseya Center, Miami, Heat tampil perkasa di paruh kedua unt...
1 month ago
Detroit Pistons mengamankan kemenangan perdana mereka di NBA Cup (dulu NBA In-Season Tournament), Selasa (12/11), waktu setempat. Kemenangan ini mereka dapatkan...
1 month ago
Orlando Magic digdaya di kandang Miami Heat, Rabu (23/10), waktu setempat. Magic yang bisa dibilang unggul segalanya melaju mulus dengan kemenangan 116-97. ...
7 months ago
Boston Celtics merespon dengan baik kekalahan mereka, Sabtu (27/4), waktu setempat. Bermain agresif sejak kuarter pembuka dengan laju (21-12), Celtics mendomina...
7 months ago
Setelah kebobolan 23 tripoin di Gim 2, Boston Celtics rupanya lebih waspada di Gim 3 Playoff NBA putaran pertama Wilayah Timur. Mereka menyelesaikan laga dengan kemenangan 104-84, untuk memimpin 2-1, di kandang Heat, Sabtu malam (27/4) waktu Amerika Serikat. Dalam pertandingan yang mengadu kekuatan fisik ini, Heat akhirnya sadar bahwa mereka butuh Jimmy Butler dan Terry Rozier.