IBL

Tyler Herro
Tyler Herro Realistis Soal Peluang Juara Miami Heat
Belum genap dua tahun sejak penampilan Miami Heat di Final NBA 2023. Tetapi Tyler Herro blak-blakan soal kondisi timnya. Herro mengakui bahwa Heat tidak dalam kondisi siap bersaing memperebutkan gelar pada musim ini.
Tyler Herro Menangkan Kontes Tripoin di NBA All-Star Weekend 2025
Tyler Herro dari Miami Heat memenangkan gelar Three Point Contest NBA 2025 Sabtu malam (15/2) waktu Amerika Serikat, di Chase Center di San Francisco dalam rangkaian NBA All-Star Weekend 2025.
Delapan Pemain Cedera, Mavericks Sanggup Menahan Gempuran Heat
Pekan yang berat untuk Dallas Mavericks. Mereka bermain dengan pemain seadanya menjelang jeda NBA All-Star 2025. Untungnya, Mavericks masih bisa menahan serangan Miami Heat dan memperoleh keunggulan 118-113 American Airlines Center, Dallas.
Bangkit dari Tertinggal 21 Poin atas Heat, Thunder Belum Terkalahkan di Februari
Oklahoma City Thunder semakin mengukuhkan diri sebagai tim terbaik di musim reguler sejauh ini. Sempat tertinggal sampai 21 poin menjamu Miami Heat, Thunder tet...
Lakers Tundukkan Heat Untuk Kembali ke Jalur Kemenangan
Lakers mengakhiri rentetan kekalahan mereka dengan menang 117-108 atas Miami Heat pada Rabu malam (15/1) waktu Amerika Serikat. Lakers menang untuk pertama kalinya sejak dua pertandingan ditunda karena kebakaran hutan yang mematikan di California Selatan.
Kings Terus Panas dan Membakar Heat Dalam Dua Kali Perpanjangan Waktu
Sacramento Kings melanjutkan penampilan gemilang mereka pada Senin malam setelah mengalahkan Miami Heat 123-118 dalam dua kali perpanjangan waktu. Kemenangan ini menandai kemenangan kelima berturut-turut Kings saat mereka meraih 18-19 pada musim ini. Tanpa De'Aaron Fox dalam susunan pemain untuk malam kedua berturut-turut, Kings masih mampu menyelesaikan kemenangan atas Heat.
Heat Dihancurkan Jazz, Spoelstra Minta Tidak Membahas Drama Butler
Miami Heat mengalami kekalahan brutal 36 poin dari Utah Jazz pada Sabtu malam (4/1) waktu Amerika Serikat. Ini menandai pertandingan pertama mereka tanpa Jimmy Butler, yang mulai menjalani skorsing tujuh pertandingan. Setelah pertandingan, kepala pelatih Heat Erik Spoelstra meminta melupakan drama Jimmy Butler, dan fokus memperbaiki tim yang kalah 36 poin dari Jazz.