6 months ago
Entah butuh berapa banyak bukti lagi untuk Indonesia bahwa size atau ukuran tubuh, tak pernah jadi yang utama. Bahwa posisi ring basket yang di atas tak pernah...
1 year ago
Kekacauan di dunia basket Indonesia belakangan ini membuat saya resah. Membaca komentar di Instagram Mainbasket, rasanya banyak generasi muda yang akan ketakutan untuk menjadikan olahraga basket sebagai jalur hidup mereka. Basket harus dibuat semenyenangkan dan sesederhana mungkin, bukan rumit dan carut-marut seperti sekarang.
2 years ago
Semua penggemar basket di Indonesia sudah tahu kalau hari Rabu, 21 September 2022, waktu Amerika Serikat, pemain naturalisasi Indonesia Marques Terrell Bolden mendapatkan kontrak Exhibit 10 dari Milwaukee Bucks. Kabar ini menggembirakan bagi masyarakat Indonesia, karena akan ada pemain dengan status WNI di NBA. Tapi sebelum itu bisa terwujud, mari kita beri dukungan untuk Marques Bolden, agar dirinya bisa memukau manajemen Bucks, dan memberinya kontrak dengan jaminan.
2 years ago
Berkembang secara terukur adalah pekerjaan rumah timnas basket Indonesia ke depannya. Dengan peluang tampil di Piala Dunia yang sudah tertutup, kini timnas sela...
2 years ago
"In Indonesia I have yet to see a practice that details the boxout or the correct way to set and use/read a screen! People screen air here and guards don't wait...
3 years ago
Semua kata sifat bersifat relatif. Namun, kami percaya bahwa basket Indonesia kini tak berkembang dengan baik, bahkan cenderung mandek.
3 years ago
Bukan Indonesia namanya kalau tidak tampil beda. Bahkan bicara tentang liga basket saja, kita punya beberapa hal yang berbeda dari hal-hal lumrah di luar sana. Kami pun merangkum beberapa hal-hal unik yang hanya ada di liga profesional Indonesia dalam perbincangan kali ini.