IBL

Sumiati Sutrisno
Tim Nasional Putri Mulai Pemusatan Latihan untuk SEA Games 2022 Vietnam
Tim nasional putri Indonesia menggelar pemusatan latihan sekaligus seleksi dalam rangka SEA Games 2022. Pemusatan latihan dan seleksi ini dilakukan di Surabaya dengan total pemanggilan nama mencapai 20 pemain. Tim masih dipimpin oleh manajer Christopher Tanuwidjaja dan kepala pelatih Lin Chi-Wen.
Bukukan 30 Asis di Kemenangan Lawan Iran, Indonesia Hadapi Lebanon di Semifinal
Timnas Indonesia melaju ke semifinal FIBA Women's Asia Cup Division B usai mengalahkan Iran 76-68, Rabu, 10 November 2021, waktu setempat. 
Timnas Putri Panggil 17 Nama untuk Seleksi FIBA Women's Asia Cup 2021
Hampir dua tahun penuh absen ikut turnamen, tim nasional (timnas) putri Indonesia akhirnya akan kembali berlaga. Timnas putri akan tampil di FIBA Women's Asia Cup 2021 Division B yang digelar di Yordania 7-13 November nanti.
Pebasket Indonesia Dukung Kepolisian Usut Teror di Surabaya
Hari ini masyarakat Surabaya terpantau kembali beraktivitas setelah kota mereka diserang teroris sejak Minggu pagi, 13 Mei 2018. Namun, rangkaian aksi teror di...
Sumiati Sutrisno, Keliling Dunia Karena Basket
Nama Sumiati Sutrisno mestinya tidak asing lagi di telinga pecinta bola basket putri Indonesia. Sumiati bahkan sempat menjadi buah bibir di kalangan pelajar Sur...