IBL

Traveling violation
Steve Kerr Minta Wasit NBA Lebih Jeli Dalam Mengamati Gerak Kaki
Kepala pelatih Golden State Warriors Steve Kerr memberi masukan kepada wasit NBA agar mereka lebih jeli dalam memperhatikan gerak kaki. Komentar ini muncul setelah Kerr menerima pelanggaran teknis (technical-foul) karena protes berlebihan terhadap keputusan wasit. Padahal saat itu pelatih Kerr merasa bahwa pemain lawan melakukan traveling violation.