IBL

080225
Dapat Ancaman Pembunuhan, Keamanan Nico Harrison Ditingkatkan
GM Dallas Mavericks Nico Harrison tidak muncul dalam konferensi pers perkenalan Anthony Davis, Max Christie, dan Caleb Martin. Kabarnya, Nico sedang dalam pengamanan ketat. Bahkan dia dilarang untuk datang ke American Airlines Center untuk sementara waktu, sampai situasinya lebih tenang. 
Janji Anthony Davis Pada Penggemar Mavericks
Dallas Mavericks tiba di kandang sendiri setelah menyelesaikan lima pertandingan tandang Wilayah Timur pada hari Jumat (7/2) waktu Amerika Serikat. Tim langsung mengadakan konferensi pers untuk perkenalan Anthony Davis, bersama Max Christie, yang termasuk dalam paket dari Lakers, dan Caleb Martin, yang diakuisisi dalam kesepakatan terpisah dengan Philadelphia 76ers. Untuk pertama kali dalam kariernya, kedatangan Anthony Davis ke sebuah waralaba tidak menghasilkan perayaan di kota itu.