5 months ago
Komentator NBC Mike Tirico membuat kesalahan. Ia mengira Mathias Lessort membawa bendera Palestina di podium usai final Olimpiade Paris 2024. Tirico langsung minta maaf karena tidak teliti sebelum berkomentar.
6 months ago
adidas sudah menghapus foto-foto Bella Hadid dari semua media sosialnya, terkait iklan produk sepatu SL72. Mereka mendapatkan kecaman dari sejumlah pihak, terutama karena ketertibatan supermodel Palestina tersebut dalam kampanye iklan yang merujuk pada Olimpiade Munich 1972. Lebih jauh, adidas tidak mau terlibat dalam ketegangan geo-politik antarnegara.