1 month ago
Ada banyak versi siapa pemain yang layak menjadi Greatest of All the Time (GOAT) atau pemain terhebat sepanjang masa. LeBron James, Michael Jordan, Magic Johnson, Kobe Bryant hingga Stephen Curry itu sudah biasa. Tapi dari pembicaraan itu jarang sekali yang menyebut Shaquille O’Neal.
4 months ago
Susah juga membuat seorang Shaquille O’Neal terkesan. Kehebohan Olimpiade Paris 2024 tidak membuat Shaq tertarik. Meski Amerika Serikat mempertahankan medali emas kelima beruntun di Olimpiade.
5 months ago
Shaquille O’Neal belum mengakui sepenuhnya kedigdayaan Boston Celtics. Celtics menjadi juara NBA 2024. Mereka bermain solid dan mendominasi liga. Tapi Shaq baru akan memuji Celtics jika bisa mempertahankan gelar di musim depan.