IBL

FIBA
Meski Menang Lawan Korea, Tim 3x3 Putra Indonesia Tak Tak Lolos Kualifikasi
Hari pertama FIBA 3x3 Asia Cup 2024 sudah dilalui oleh Timnas 3x3 Putra Indonesia. Hasilnya mereka meraih hasil 1-1 dari dua pertandingan. Meski menang melawan Korea, peluang Indonesia lolos ke babak utama cukup berat. Karena dari Kualifikasi Grup B, Sri Langka yang punya peluang lebih besar untuk lolos ke babak utama karena memenangkan dua laga. 
Hasil Undian dan Jadwal Basket Olimpiade Sudah Dirilis
FIBA sudah melakukan pengundian (drawing) untuk cabang olahraga basket di Olimpiade Paris 2024. Undian tersebut dilakukan di House of Basketball "Patrick Baumann" di Mies, Swiss. Juara FIBA World Cup 2023, Jerman akan bertemu Prancis di babak penyisihan. Sedangkan Amerika Serikat akan menghadapi Serbia.
Spanyol Masih Percaya Sergio Scariolo, Siap Berikan Kontrak Jangka Panjang!
Kepercayaan federasi basket Spanyol (FEB) terhadap kepala pelatih Sergio Scraiolo masih sangat tinggi. Kabar terbaru dari AS menyebutkan, FEB siap memperpanjang...
Tantangan Berat Dennis Schroder, Pimpin Timnas Jerman di Olimpiade Paris
Garda Brooklyn Nets Dennis Schroder akan menghadapi tugas berat setelah musin NBA 2023-2024 berakhir. Dia harus memimpin timnas Jerman di Olimpiade Paris 2024. Tugas tersebut semakin berat mengingat Jerman datang ke Prancis sebagai juara FIBA World Cup 2023. Mereka tentu menjadi incaran tim-tim lain. 
Informasi Lengkap Tentang FIBA 3x3 Asia Cup 2024
FIBA 3x3 Asia Cup 2024 akan bergulir pada 27-31 Maret 2024. Untuk tahun ketiga berturut-turut, turnamen 3x3 terbesar di Asia akan diadakan di Singapura. FIBA menjanjikan bahwa edisi ketujuh dari turnamen ini (FIBA 3x3 Asia Cup) akan menjadi lebih besar dan lebih baik dari sebelumnya. 
Hasil Jendela Pertama Kualifikasi Piala Asia FIBA 2025
Kualifikasi Piala Asia FIBA 2025 (FIBA Asia Cup) untuk jendela pertama (Window 1) sudah berakhir. Dari masing-masing enam grup sudah memainkan empat pertandingan untuk jendela pertama ini. Tiap tim sudah bermain dua kali. 
Indonesia Lawan Thailand, Australia, dan Korea di Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025
Jendela Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025 akan dibuka mulai bulan Februari 2024. Sebanyak 24 negara akan memainkan pertandingan kualifikasi sesuai dengan pembagian grupnya masing-masing. Ada enam grup yang berisi empat tim nasional di setiap grup. Pertandingan kualifikasi menggunakan sistem home-and-away.