10 months ago
Kesatria Bengawan Solo berhasil mempertahankan kesucian Sritex Arena. Mereka membuat Borneo Hornbills pulang dengan tanpa hampa. Kesatria meraih kemenangan 90-86 melalui babak perpanjangan waktu (overtime).
10 months ago
Setelah pensiun, Richard Jefferson kini menjadi analis NBA di ESPN. Dia mengeluarkan pendapat menarik terkait aturan 65 pertandingan agar pemain memenuhi syarat untuk mendapatkan penghargaan individu, termasuk All-NBA. Menurut Jefferson, aturan tersebut tidak akan berlangsung lama. Karena akan berpengaruh pada kontrak pemain dengan tim di masa depan.
10 months ago
Dalam lima gim terakhir, Philadelphia 76ers hanya meraih satu kemenangan. Mereka juga keok dari Memphis Grizzlies 109-115 pada 6 maret 2024. Sixers hari ini tak berkutik melawan Milwaukee Bucks 105-114 di Fiserv Forum. Posisi Sixers anjlok di zona play-in dengan rekor 36-30.
10 months ago
Oklahoma City Thunder mempertahankan posisinya di puncak Wilayah Barat. Thunder mengamankan kemenangan 126-119 saat menjamu Dallas Mavericks di Paycom Center, Oklahoma City. Thunder memiliki rekor identik 46-20 dan hanya unggul selisih poin dengan Denver Nuggets.
10 months ago
Dominasi Boston Celtics belum terusik. Setelah memastikan diri menjadi unggulan pertama Wilayah Timur, Celtics terus melaju kencang. Mereka menghantam Phoenix Suns 127-112 di TD Garden, Boston. Kemenangan ini membawa rekor kandang Celtics 30-3 sekaligus menyapu Suns 2-0 dalam kurun waktu lima hari.