IBL 2024
Hempaskan Hawks, RANS Selangkah Lagi ke Playoff!
RANS Simba Bogor mendekatkan diri untuk lolos ke Playoff, Sabtu (8/6). Situasi ini mereka dapatkan setelah menang 95-84 atas Tangerang Hawks. Ini adalah kemenan...
Tahan Pacific 45 Poin Saja, Satria Muda Jaga Tren Apik!
Satria Muda Pertamina Jakarta melanjutkan tren positif mereka. Menjamu Pacific Caesar Surabaya di Pertamina Arena Simprug, Satria Muda menang meyakinkan dengan...
Kesatria Bengawan Solo Berjaya di Markas Dewa United!
Kesatria Bengawan Solo mencuri kemenangan di markas Dewa United Banten, Jumat (7/6). Bermain dengan tempo tinggi sepanjang gim, Kesatria tampil lebih rapi di ku...
Menembak 55 Persen, Prawira Hantam Dewa United untuk Menang 8 Gim Beruntun!
Prawira menyapu bersih laga kandang di Week 14 IBL 2024, Minggu (2/6). Menjamu Dewa United Banten, Prawira Harum Bandung menang dengan skor tipis 99-94. Hasil i...
Amankan Kemenangan di Dua Menit Terakhir, Borneo Jaga Asa Playoff
Borneo Hornbills menjaga asa mereka untuk lolos ke Playoff, Minggu (2/6). Melawan Bima Perkasa Jogjakarta, Borneo menang 82-76. Meski menghabiskan mayoritas wak...
Rekor Kesatria Bengawan Solo Runtuh di Hadapan Pelita Jaya
Rekor kemenangan Kesatria Bengawan Solo akhirnya runtuh juga. Pelita Jaya Bakrie Jakarta menjadi pemenangnya. Dalam pertandingan di GOR Universitas Negeri Jakarta itu, Pelita Jaya memetik kemenangan 88-69. Pelita Jaya meneruskan rekor 17 kemenangan beruntun.
Debut Pelatih Baru, Wahyu Widayat Jati Akhiri Tren Kekalahan Hangtuah
Wahyu Widayat Jati membuat debut manis sebagai pelatih Amartha Hangtuah Jakarta. Pelatih yang akrab disapa Cacing itu mengantar Hangtuah meraih kemenangan pertamanya dalam tujuh gim terakhir. Hangtuah menekuk Tangerang Hawks 82-70 di GOR Universitas Negeri Jakarta.