IBL

150723
Dewa United Terjungkal, Prawira Siap Hadapi Pelita Jaya di Babak Final
Akhirnya Bandung kembali merasakan final kasta tertinggi bola basket Indonesia. Terakhir kali kota tersebut melangkah ke final pada 2008 lalu. Kala itu masih bernama Garuda Bandung. Setelah 15 tahun berlalu, Prawira Harum Bandung membawa kembali capaian bersejarah tersebut.
Curi Kemenangan di Momen Krusial, Pelita Jaya Melangkah ke Final
IBL 2023 akan memiliki juara baru. Upaya Satria Muda Pertamina Jakarta untuk meraih hattrick juara sirna. Pelita Jaya Bakrie Jakarta membungkam Satria muda 2-0 pada semifinal IBL 2023. Pelita Jaya pun memastikan diri berlaga di babak puncak pekan depan.
Jordan Clarkson Puji Penampilan Kai Sotto di Summer League
Kai Sotto mencatat debutnya di NBA. Pemain berdarah Filipina itu tampil pertama kalinya bersama Orlando Magic di Summer League pada Kamis (13/7) waktu setempat. Sotto akhirnya melantai setelah tiga gim sebelumnya tidak masuk dalam roster Magic.
Sabrina Ionescu Pecahkan Rekor Kontes Tripoin Stephen Curry
Sabrina Ionescu mencatat namanya sebagai pemegang rekor kontes tripoin. Baik di WNBA maupun NBA. Ia sukses memasukkan 37 poin dan 40 poin maksimal. Pemain New York Liberty itu melampaui rekor kontes tripoin milik Stephen Curry dan Tyrese Halliburton. Keduanya memiliki rekor 31 poin.