IBL

080623
Bali United Menahan Laju Rans Pik
Bali United Basketball masih terus mengancam persaingan sisa-sisa tiket playoff. Mereka menggulingkan Rans Pik Basketball 79-67 pada Kamis (8/6) di C-Tra Arena, Bandung. Bali United juga membalas kekalahan yang mereka alami di Seri 3 Surabaya lalu.
Bima Perkasa Masih Terlalu Tangguh bagi Satya Wacana
Bima Perkasa Jogja mendobrak posisi empat besar klasemen. Mereka meraih kemenangan ke-17 dengan mengalahkan Satya Wacana Salatiga 65-57 pada Kamis (8/6) di lanjutan Seri 7 Bandung itu.
Pelita Jaya Berkuasa Penuh Atas Elang Pacific Caesar
Pelita Jaya Bakrie Jakarta tidak menemui kesulitan menghadapi Elang Pacific Caesar Surabaya. Dalam lanjutan Seri 7 tersebut, Pelita Jaya menang telak 87-62 pada Kamis (8/6). Kini Pelita Jaya nyaman di puncak klasemen dengan rekor menang kalah 23-2.
Tripel Dobel Jokic & Murray Buat Heat Tak Berkutik
Denver Nuggets tidak membuat kesalahan yang sama. Pada gim ketiga ini, mereka tidak lengah dan meraih kemenangan 109-94 atas Miami Heat di Keseya Center, Florida. Kemenangan ini tak lepas dari penampilan gemilang duo Nikola Jokic dan Jamal Murray.