IBL

211122
Ben Simmons Cetak 22 Poin untuk Nets, Penampilan Terbaik Setelah 2 Musim
Brooklyn Nets meraih kemenangan kedelapan setelah mengalahkan Memphis Grizzlies 127-115 pada Senin (21/11) WIB di Barclays Center, New York. Tidak hanya menjadi momen kembalinya Kyrie Irving setelah diskors 8 gim. Pertandingan tersebut Ben Simmons menunjukkan performa terbaiknya setelah sekian lama terpuruk.
Penjelasan Giannis Soal Insiden Tangga Jatuh dan Harrell di Philadelphia
Kekalahan Milwaukee Bucks dari Philadelphia 76ers 102-110 pada Sabtu (21/11) memang tidak mengenakkan. Itu menjadi kekalahan keempat Bucks musim ini. Merasa performanya kurang, Giannis Antetokounmpo langsung menjalani latihan tembakan bebas usai gim tersebut.
Klay Thompson Menggila! 41 Poin, 10/13 Tripoin untuk Kemenangan Tandang Perdana
Klay Thompson mengamuk! Dalam lanjutan laga NBA, Minggu (20/11), waktu setempat, Klay menggila. Klay mencetak 41 poin, 4 rebound, dan 3 asis selama 35 menit ber...