IBL

PON 2024
Tim 3x3 Putri GSBC Cari Modal Sebelum Turun ke Pra-PON
Pekan Olahraga Nasional (PON) tahun 2024 akan digelar di Aceh-Sumut. Meski masih ada waktu satu tahun lebih, namun sudah ada beberapa cabang olahraga yang menjadwalkan pra-PON atau babak kualifikasi. Salah satunya cabang olahraga 3x3. Sehingga beberapa daerah sudah menyiapkan tim untuk berlaga di ajang tersebut.
Perbasi DKI Geber Persiapan Menuju PON 2024
DKI Jakarta juara umum di PON XX 2021 di Papua. Mereka meraih dua emas melalui tim putra baik 5 on 5 dan 3x3. Ditambah dengan dua perunggu dari tim putri. PON XXI akan berlangsung dua tahun lagi. Perbasi DKI mulai menyiapkan langkah mulai sekarang.