IBL

TORA NODISA
Cavaliers Catat Akurasi Tembakan 60,9 Persen Saat Kalahkan Knicks
Dalam pertarungan NBA yang menegangkan, Cleveland Cavaliers memamerkan supremasi mereka, membuat New York Knicks terhuyung dan mempertimbangkan langkah selanjutnya melawan Boston Celtics yang tangguh. Knicks kembali menghadapi kekalahan memalukan di tangan salah satu tim papan atas NBA, Cleveland Cavaliers. Pertandingan yang digelar di Rocket Mortgage FieldHouse itu berakhir dengan kemenangan telak 142-105 untuk Cavaliers.
Sepatu Mac McClung Pada Kontes Dunk 2025 Dirilis ke Pasaran
NBA All-Star Weekend 2025 adalah kesempatan bagi produsen perlengkapan olahraga pamer produk. Termasuk yang produk yang sangat menyita perhatian, yaitu sepatu. Ketika Mac McClung mendapatkan sorotan terbaik dengan memenangkan kontes dunk ketiganya, secara langsung juga menguntungkan Puma. Memanfaatkan momentum tersebut, Puma merilis sepatu yang dipakai McClung dalam kontest dunk 2025. 
KD dan CP3 Ikut Sedih Dengan Kondisi Victor Wembanyama
Pemain tengah All-Star San Antonio Spurs Victor Wembanyama diperkirakan akan absen selama sisa musim ini karena trombosis vena dalam di bahu kanannya. Trombosis terjadi saat darah berubah menjadi gumpalan di dalam pembuluh darah, sehingga menciptakan bekuan darah. ESPN melaporkan bahwa San Antonio Spurs yakin ini adalah masalah yang terisolasi. Dua pemain senior NBA Kevin Durant dan Chris Paul ikut sedih dengan kondisi Wembanyama. 
Jangan "Melarang" Air Jordan
Sepatu Air Jordan tidak hanya merevolusi industri sepatu, tetapi juga menjadi bagian penting dalam budaya, dihargai karena gayanya, performanya, dan faktor kerennya di dalam dan luar lapangan. Dampaknya terhadap NBA tidak dapat disangkal, dengan Air Jordan menjadi salah satu sepatu yang paling banyak dipakai di liga selama musim 2018–2019. Karena pada tahun tersebut aturan yang mewajibkan memakai sepatu yang warnanya senada dengan warna tim dicabut. Semakin dilarang, Air Jordan semakin tenar. Se
De'Aaron Fox Kirim Pesan Menyentuh Hati Kepada Victor Wembanyama
De'Aaron Fox mencetak 11 poin berturut-turut dalam tiga menit terakhir dan mengakhiri dengan 26 poin saat San Antonio mengalahkan Phoenix Suns 120-109 Kamis malam (20/2) waktu Amerika Serikat, beberapa jam setelah mengetahui bintang Spurs Victor Wembanyama tidak lagi bermain sepanjang musim karena gumpalan darah di bahu kanannya. Fox, yang baru bergabung dengan Spurs, merasa kehilangan dengan absennya Wembanyama. Tapi mereka harus tetap melanjutan musim dengan semangat.
Cavaliers Selalu Menang Jika Unggul di Kuarter Ketiga
Donovan Mitchell mencetak 26 poin dan tiga rekan setimnya di Cleveland mencetak angka dua digit saat Cavaliers mengalahkan Brooklyn Nets, 110-97, pada Kamis malam (20/1) waktu Amerika Serikat. Cavaliers yang menemukan pijakan mereka pada akhir kuartal ketiga dan menjauh di kuartal keempat untuk meraih kemenangan. Dan, begitulah yang sudah terjadi selama 40 pertandingan. 
LeBron James dan Austin Reaves Bangkit Untuk Kalahkan Blazers
Dengan kekurangan pemain dan butuh kemenangan untuk memutus rentetan kekalahan, Los Angeles Lakers dibantu oleh LeBron James dan Austin Reaves pada hari Kamis (20/2) waktu Amerika Serikat. Keduanya mencetak 72 poin dan membawa Lakers menang 110-102 atas Portland Trail Blazers.
Tanggapan DPP Perbasi Tentang Insiden Pemukulan di Bogor
DPP Perbasi menanggapi serius insiden pemukulan yang terjadi dalam salah satu turnamen bola basket di Bogor. Sebagai organisasi yang berkomitmen untuk menjaga integritas dan kehormatan dunia basket Indonesia.