ROSYIDAN
BIODATA, PROFIL PENULIS
Rosyidan adalah pencetus Mainbasket. Ia memulai semuanya di tahun 2008 dengan blog mainbasket.blogspot.com, terus berkembang hingga kini menjadi majalah Mainbasket, mainbasket.com dan akun @mainbasket di twitter dan instagram.
Orientasi Usaha atau Orientasi Hasil
Ketika tim basket nasional Indonesia berhasil meraih perak di SEA Games 28 di Singapura 2015, banyak yang bersorak gembira. Kesedihan karena kalah di final mela...
Lapangan Kita Memang Ada yang Licin, Mungkin Kita Butuh Pemerintah
"Yang paling banyak menit bermainnya saat Stapac menang melawan Satria Muda (Seri 4 Solo) adalah petugas lap lapangan." Begitu kurang lebih komentar salah seora...
Apa Kabar 20 Pelatih Asing?
Selamat tahun baru 2019. Lama rasanya tak menulis. Saya tak mau mengingat kapan terakhir kali menulis untuk Mainbasket atau berapa tulisan yang saya keluarkan t...
Referensi Keseruan Seri 1 IBL 2018-2019 untuk Menyambut Seri 2 di Jakarta
Seri 1 yang berlangsung tanggal 30 November hingga 2 Desember di GOR Sahabat, Semarang lalu menjadi pembuka Indonesian Basketball League (IBL) 2018-2019. Kemena...
Obrolan Santai Tentang Timnas (Setelah Kalah Lawan Malaysia)
Di laga pertama Pra-Kualifikasi Wilayah Timur Piala Asia 2021, kemarin, 26 November, Indonesia menyerah dengan skor 61-70 dari Malaysia. Sempat memimpin di kuar...
Tahukah Kalian Kami sedang Ada di Thailand?
“Did you know that we are out in Thailand for the FIBA Asia Cup PreQualifiers? First game is today at 12:30 against Malaysia...If you happen to be in Thai...
Membangun Cerita, Memberi Judul Laga-laga IBL
LeBron James hari ini (21 November waktu AS) kembali ke Cleveland. Namun, ya, dengan seragam Los Angeles Lakers. Ada banyak cara diberikan para pendukung tuan...
Alasan Keberadaan Mario Wuysang di Wolf Warriors (Wawancara dengan David Chu)
Mario Wuysang kembali. Inilah salah satu berita terhangat memasuki ABL 2018-2019. Setelah bermain untuk CLS Knights Indonesia di ASEAN Basketball League (ABL) m...