RAGIL PUTRI IRMALIA
Pelatih Oklahoma City Thunder: Kami Sedang Berproses
Oklahoma City Thunder menjadi salah satu tim yang menarik ditunggu pada musim 2023-2024. Pelatih OKC Mark Daigneault mengatakan timnya sedang berproses membangun kekuatan yang solid. Tidak bisa langsung. Tetapi tahap demi tahap.
Daftar Pemain Timnas Putri Indonesia di Asian Games 2023
Timnas putri Indonesia nyaris tak mengalami perubahan roster pada keikutsertaannya di turnamen internasional dalam dua tahun terakhir. Dari website resmi Asian Games 2023 Hangzhou, Indonesia mencantumkan 13 pemain.
Daftar Pemain Timnas Putra Indonesia di Asian Games 2023
Timnas Indonesia akan memulai langkah di Asian Games 2023 besok. Tim asuhan Milos Pejic itu telah berangkat ke Hangzhou, Cina pada Sabtu (23/9) lalu. Indonesia membawa 12 pemain dalam Asian Games ke-19 itu.
Pelatih-pelatih dengan Bayaran Termahal NBA Tahun 2023
Selain pemain, jabatan pelatih NBA merupakan hal yang mentereng. Gajinya pun selangit dengan kontrak yang fantastis mengingat capaian mereka yang luar biasa. Mereka menjadi ujung tombak strategi dan menyatukan sekelompok pemain untuk mencapai kemenangan.
Grizzlies Berharap Ja Morant Tetap Bisa Hadir Latihan Meski Kena Skors
Memphis Grizzlies akan menatap musim 2023-2024 dengan penuh liku. Mereka tanpa bintang utamanya Ja Morant yang terkena skors 25 gim. Pelatih Grizzlies Taylor Jenkins berharap Ja tetap bisa latihan bersama tim selama masa skorsing.
Pelatih Mavericks Ungkap Kondisi Luka Doncic Tidak 100 Persen
Luka Doncic menyelesaikan tugasnya di Piala Dunia FIBA 2023. Dengan waktu jeda musim dihabiskan dengan timnas Slovenia, ada kekhawatiran tentang cedera paha yang Luka alami sejak musim lalu. Pelatih Dallas Mavericks mengatakan Luka siap mengawali musim 2023-2024. Tapi mungkin tidak dalam kondisi sempurna.
A’ja Wilson Pemain Bertahan Terbaik WNBA Dua Musim Beruntun
A’ja Wilson sedang berada di puncak karier. Pemain Las Vegas Aces itu kembali terpilih sebagai Defensive Player of the Year. Ini merupakan musim kedua beruntun Wilson memenangkan penghargaan tersebut.
JR Smith Menyesali Gaya Hidup Jetset di Masa Muda
JR Smith mengaku menyesal telah menghabiskan uangnya untuk berfoya-foya saat masih aktif sebagai pemain. Mantan pemain Cleveland Cavaliers itu berpikir seharusnya ia bisa melakukan sesuatu yang lebih bermanfaat.