RAGIL PUTRI IRMALIA
Ja Morant Akhiri Musim Karena Cedera Bahu
Harapan Memphis Grizzlies untuk bangkit saat ini sirna. Lagi-lagi mereka kehilangan Ja Morant. Setelah menjalani skorsing 25 gim, Morant harus absen lagi. Kali ini hingga akhir musim. Morant mengalami cedera bahu dan harus operasi.
Markkanen & Clarkson Memanas, Bucks Telan Kekalahan Keempat dari 5 Gim
Tren Positif Utah Jazz memakan korban lagi. Untuk kedua kalinya secara beruntun, Jazz menumbangkan unggulan tiga besar unggulan Wilayah Timur. Setelah Philadelphia 76ers, kini Jazz menghajar Milwaukee Bucks 132-116 di Fiserv Forum. Hasil ini sekaligus memberi Bucks dua kekalahan beruntun setelah tumbang dari Houston Rockets kemarin lusa.
Bennedict Mathurin Menyelamatkan Pacers dari Amukan Celtics
Indiana Pacers menyamakan kedudukan 2-2 dengan Boston Celtics. Pada pertemuan keempat ini, Pacers berhasil lolos dari amukan Celtics 133-131 di Gainbridge Fieldhouse, Indianapolis. Celtics pun menelan kekalahan kedelapan dari 36 gim.
LeBron James: Bronny Bisa Bermain di Lakers Sekarang
Segalanya bisa mungkin untuk seorang LeBron James. Mencetak poin terbanyak? Bisa. Menjadi permain tertua? Bisa. Selanjutnya mungkin bermain dengan anaknya sendiri. LeBron mengirim sinyal agar putra sulungnya, Bronny, bisa berseragam Los Angeles Lakers.
Giannis Tidak Puas dengan Lini Pertahanan Bucks
Milwaukee Bucks menelan kekalahan 108-122 dari Milwaukee Bucks. Sedikit miris karena pada gim itu, Giannis Antetokounmpo membukukan dobel-dobel 48 poin dan 17 rebound. Hasil itu membuat Greak Freak merasa ada kurang mantap dengan lini pertahanan tim.
Komentar Bijak Stephen Curry Soal Keluhan Jonathan Kuminga
Ruang ganti Golden State Warriors sedang tidak tenang. Jonatan Kuminga sebelumnya diberitakan kehilangan kepercayaan kepada pelatih Steve Kerr lantaran sedikitnya menit bermain yang didapat. Stephen Curry memberi respon yang bijak terhadap keluhan Kuminga tersebut usai atas Detroit Pistons kemarin.
Permainan Solid Rockets Menutup Dominasi Giannis
Milwaukee Bucks menelan kekalahan ketiga dalam lima gim terakhir. Mereka takluk 112-108 dari Houston Rockets. Kedudukan mereka saat ini imbang 1-1. Pertemuan sebelumnya dimenangkan Bucks 128-119 pada 18 Desember 2023.
Tanpa Joel Embiid, Sixers Takluk Dihadapan Jazz
Philadelphia 76ers terjungkal lagi. Kekalahan kedua beruntun ini datang dari dari Utah Jazz. Dalam pertandingan di Well Fargo Center itu, Jazz bersinar dengan keunggulan 120-109. Ini menjadi kemenangan keempat Jazz dalam lima gim terakhir.