7 months ago
Jaylen Brown memanas di Gim 2 melawan Indiana Pacers. Dalam semifinal Wilayah Timur tersebut, Boston Celtics mengalahkan Pacers 126-110. Brown sendiri menjadi top skor dalam pertandingan tersebut.
7 months ago
WNBA akan memiliki tim pertama di luar Amerika Serikat. Pada Kamis (23/5) waktu setempat, WNBA mengumumkan ekspansi tim. Toronto akan menjadi peserta WNBA ke-14 yang akan dimulai tahun 2026.
7 months ago
Cleveland Cavaliers tersingkir, pelatih J.B. Bickerstaff pun terusir. Pada Kamis (23/5) pagi waktu setempat, Cavaliers mengumumkan telah memecat Bickerstaff. Cavaliers sendiri terhenti di Semifinal Wilayah Timur usai kalah 4-1 dari Boston Celtics.
7 months ago
Indiana Pacers menelan kekalahan yang cukup menyakitkan dari Boston Celtics di Gim 1 Final Wilayah Timur. Pelatih Rick Carlisle menyatakan bahwa ini merupakan kesalahannya. Tetapi Tyrese Haliburton tidak tinggal diam. Haliburton juga merasa bertanggung jawab atas hasil tersebut.
7 months ago
Minnesota Timberwolves kehilangan Gim 1. Mereka kalah tipis 105-108 dari Dallas Mavericks dalam Final Wilayah Barat tersebut. Laju Timberwolves cukup meyakinkan. Hingga menjelang akhirnya, Timberwolves gagal menghadapi momen-momen krusial.
7 months ago
Dallas Mavericks mengamankan Gim 1 dengan mengalahkan Minnesota Timberwolves 108-105 di Final Wilayah Barat. Pertandingan di Target Center, Minneapolis itu berjalan ketat. Luka Doncic merasa sangat terbantu dengan kehadiran Kyrie Irving di tim.
7 months ago
All-NBA team 2024 diumumkan. Ada lima nama yang menghuni tim pertama (first team). Tentu saja diisi dengan nama-nama yang familiar. Mereka adalah Nikola Jokic, Shai Gilgeous-Alexander, Luka Doncic, Giannis Antetokounmpo, dan Jayson Tatum.
7 months ago
Victor Wembanyama tahu kemana harus membelanjakan uangnya. Pemain yang akrab disapa Wemby itu membeli barang-barang secara bijak. Wemby mengaku membelanjakan gaji pertamanya sebagai pemain NBA untuk membeli lego.