8 months ago
Dallas Mavericks menghentikan 11 kemenangan beruntun Houston Rockets. Mavericks menghancurkan Rockets 125-107 di Toyota Center, Houston, Texas. Disisi lain, rentetan tujuh kemenangan Mavericks ini membuat mereka melesat ke posisi kelima dan menggeser New Orleans Pelicans. Keduanya memiliki rekor identik 45-29.
8 months ago
Dua kali dalam sepekan, Dallas Mavericks berhasil menumbangkan Sacramento Kings. Setelah menang 132-96 pada hari Selasa, Mavs kembali memetik kemenangan dari Kings dengan skor tipis 107-103, pada Jumat malam (29/3) waktu Amerika Serikat. Mavs selamat dari serbuan Kings, dan sempat tertinggal 15 poin di laga ini. Setelah meraih kemenangan di kedua pertandingan tersebut, Mavs menyelesaikan seri musim dengan Kings dengan hasil imbang 2-2. Mavs kini telah memenangkan 11 dari 12 pertemuan terakhir m
8 months ago
Kyrie Irving sempat menyatakan bahwa lini sepatunya menyumbang pendapatan yang besar untuk Nike. Tapi perusahaan tersebut tidak pernah menanggapi pernyataan pemain Dallas Mavericks itu, sampai akhirnya mereka berpisah. Pengakuan Kyrie juga dianggap sebagai lelucon, hingga angka-angka pendapatan Anta Sports keluar di media. Ternyata Kyrie Irving memang memberikan efek yang besar terhadap penjualan produk.
8 months ago
Dallas Mavericks tidak menyerah. Mereka terus mengejar peluang demi menghindari play-in tournament. Luka Doncic dkk mengamankan momentum dengan menumbangkan Sacramento Kings 132-96.
8 months ago
Dallas Mavericks membara dalam tiga gim terakhir. Kini giliran Utah Jazz yang menjadi korban keganasan Luka Doncic dkk. Mavericks membuat pendukungnya di American Airlines Center, Dallas puas dengan kemenangan 113-97 atas Jazz.
8 months ago
Kyrie Irving, salah satu finisher terbaik di liga menjagokan Victor Wembanyama sebagai Defensive Player of the Year.
8 months ago
Dallas Mavericks memberikan pelayanan khusus untuk Kyrie Irving. Ya, Irving yang menjadi muslim sejak 2021 itu sedang menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadhan. Untuk memastikan Irving tetap tampil prima, Mavericks menyediakan juru masak khusus.