3 years ago
PON XX Papua 2021 jadi ajang unjuk muka barisan pemain muda. Meski tak pernah benar-benar ditujukan seperti itu, stigma ini terlanjur melekat dengan PON sejak lama.
3 years ago
PP Perbasi melakukan pemanggilan 12 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan mulai 4 Oktober 2021 nanti. Pemusatan latihan dilakukan dua sesi, yaitu di Jakarta dan Amerika Serikat. Targetnya mereka bisa mengamankan tiket ke FIBA World Cup 2023 di babak kualifikasi zona Asia nanti.
3 years ago
Pertandingan cabang olahraga (cabor) basket di PON XX Papua 2021 sudah bergulir sejak Rabu (29/9). Sebanyak 143 alumni DBL, turut masuk dalam roster tim basket untuk membela daerahnya, dari Aceh hingga Papua. Adapun 143 alumni DBL tersebut masuk dalam skuad tim basket 5x5 putra-putri, juga tim basket 3x3 putra-putri.
3 years ago
Tim bola basket putra Jawa Timur lolos dari sergapan tuan rumah Papua, dan memetik kemenangan dengan skor 59-56, Jumat malam, di Mimika Sports Complex. Jatim unggul di kuarter ketiga berkat akurasi tripoin. Sementara di kuarter keempat, mereka harus berjibaku menahan gempuran Papua di paint area.
3 years ago
Tim basket putri Jawa Timur memastikan satu tiket ke semifinal setelah mengumpulkan dua kemenangan di babak penyisihan PON XX Papua. Kemenangan kedua Jatim didapatkan hari ini, Jumat, 1 Oktober 2021, dengan menundukkan Jawa Barat, 62-45, di Mimika Sports Complex.
3 years ago
Di Instagram @mainbasket dan daftar pemain yang sudah kami rilis sebelum PON XX Papua 2021 digelar, kami sudah memberitahukan jumlah pemain IBL yang berlaga untuk masing-masing tim. Total ada 36 pemain IBL yang berlaga di PON kali ini dan salah satu di antaranya adalah ruki West Bandits Solo musim lalu, Habib Titoaji.
3 years ago
Tim putra DKI Jakarta menang 85-58 atas Banten dalam lanjutan babak penyisihan Grup A Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua, Jumat sore. Dengan hasil tersebut maka DKI Jakarta dan Jawa Barat sama-sama mengumpulkan dua kemenangan. Pertemuan kedua tim semakin ditunggu-tunggu.