4 days ago
Dalam rangkaian peristiwa yang meresahkan bagi Orlando Magic, penjaga Jalen Suggs bawa keluar lapangan dengan kursi roda karena kejang punggung selama babak pertama pertandingan melawan Toronto Raptors, Jumat malam (3/1) waktu Amerika Serikat. Suggs, yang kesakitan sepanjang pertandingan, keluar dari lapangan menggunakan kursi roda dan mendapat tepuk tangan dari penonton Scotiabank Arena.
1 month ago
Kemenangan Los Angeles Lakers di depan mata buyar karena Franz Wagner. Aksi Wagner mengantar Orlando Magic merebut kemenangan dramatis 119-118 di Crypto.com Arena, Los Angeles. Magic kini meraih kemenangan ke-10 dari 17 gim.
2 months ago
Luka Doncic dan Dallas Mavericks mengamankan kemenangan keempat mereka musim ini, Minggu (3/11), waktu setempat. Menjamu Orlando Magic di American Airlines Cent...
2 months ago
Orlando Magic digdaya di kandang Miami Heat, Rabu (23/10), waktu setempat. Magic yang bisa dibilang unggul segalanya melaju mulus dengan kemenangan 116-97. ...
8 months ago
Orlando Magic memaksa Cleveland Cavaliers sampai Gim 7, Jumat (3/5), waktu setempat. Memainkan Gim 6 di Orlando, cerita serupa Gim 3 dan 4 kembali terulang. Mag...
8 months ago
Orlando Magic menyamakan kedudukan, Sabtu (27/4), waktu setempat. Memainkan Gim 4 sebagai tuan rumah, Magic tampil dominan dalam bertahan di paruh kedua untuk m...
8 months ago
Cleveland Cavaliers tak mampu menjaga momentum keunggulan mereka, Kamis (25/4), waktu setempat. Orlando Magic yang bertindak sebagai tuan rumah di Gim 3 tampil...