Hasil NBA
Trail Blazers Mengancam Posisi Grizzlies, Kings Gagal Taklukkan Rockets
Perjuangan Portland Trail Blazers mengejar peringkat delapan memang patut diacungi dua jempol. Mereka sangat gigih, terutama di gim terakhir melawan Philadelphi...
Celtics Kalahkan Magic Lewat Overtime, Nets Curi Kemenangan dari Clippers
Perebutan tempat playoff di Wilayah Timur hampir tidak ada. Ini karena semua tim posisinya sudah terkunci di zona playoff, termasuk Orlando Magic. Tetapi pertan...
Kalahkan Pelicans, San Antonio Spurs Terus Jaga Asa Playoff
San Antonio Spurs terus menjaga asa mereka untuk lolos ke playoff. Jumpa New Orleans Pelicans, Minggu, 9 Agustus 2020, waktu setempat, Spurs tampil dominan. Keu...
Raptors Kunci Peringkat Dua, Wizards Berpeluang Tak Menang di “Gelembung”
Toronto Raptors kembali ke jalur kemenangan usai mengalahkan Memphis Grizzlies 108-99, Minggu. 9 Agustus 2020, waktu setempat. Grizzlies yang sangat butuh kemen...
Luka Doncic Tak Suka Namanya Masuk Daftar Finalis Most Improved Player
Meski baru dua musim di NBA, rasanya tidak ada lagi yang perlu meragukan kehebatan Luka Doncic. Di usia yang baru 21 tahun, Luka sudah menjadi andalan Dallas Ma...
Luka Magic Pimpin Mavericks Lewati Adangan Bucks
Luka Magic kembali datang ke NBA. Ya, julukan itu datang untuk Luka Doncic jika ia tampil istimewa dan hari ini, Sabtu, 8 Agustus 2020, waktu setempat, Luka tam...
Bekuk Heat, Suns Masih Jadi Tim yang Belum Terkalahkan di "Gelembung" NBA
Phoenix Suns berhasil mempertahankan tren positif mereka dengan membekuk Miami Heat 119-112, Sabtu, 8 Agustus 2020, waktu setempat. Gim berlangsung sengit sejak...