Penonton
Usaha San Antonio Spurs Memecahkan Rekor Penonton Terbanyak di NBA
Pada hari Selasa, 20 Desember 2022, waktu Indonesia, penyelenggara pertandingan San Antonio Spurs mengaku sudah menjual kurang lebih 45 ribu tiket pertandingan, untuk 13 Januari 2023. Spurs akan menjamu Golden State Warriors di Alamodome, San Antonio. Laga ini bertepatan dengan perayaan 30 tahun Spurs. Mereka sedang berusaha untuk memecahkan rekor penonton terbanyak di NBA. 
Penjualan Tiket New York Knicks Salip Los Angeles Lakers
Untuk pertama kalinya dalam lima tahun terakhir, Los Angeles Lakers tidak menempati peringkat teratas untuk penjualan tiket pertandingan. Situs penjualan tiket pertandingan NBA StubHub membeberkan data bahwa di awal musim ini, penonton lebih banyak memesan tiket New York Knicks. Penjualan tiket tim asuhan Tom Thiboedau tersebut naik tiga kali lipat dibanding musim lalu. 
Tiket FIBA Asia Cup 2022 Resmi Dijual
Istora Senayan akan dibuka untuk penonton pada FIBA Asia Cup 2022 pada 12-24 Juli mendatang. Penjualan tiket resmi dibuka pada Senin (11/4) pada pukul 18.00 WIB.
Kapasitas Penonton FIBA Asia Cup 2022 Bisa Capai 75 Persen
Indonesia menjadi tuan rumah FIBA Asia Cup lagi setelah hampir tiga dekade. FIBA Asia Cup 2022 akan berlangsung di Istora Senayan, Jakarta pada 12-24 Juli mendatang. Ada 16 negara yang ikut serta. Momen tersebut tidak akan dilewatken begitu saja.
IBL: Penonton yang Sudah Vaksinasi Booster Tak Perlu Tes Antigen untuk Hadir
Indonesian Basketball League (IBL) 2022 terus beradaptasi dengan perkembangan pandemi. Melalui rilis resmi mereka, IBL memastikan bahwa penonton yang sudah mela...
Mulai 12 Maret 2022, IBL Bisa Dihadiri Penonton Lagi
Dirut IBL Junas Miradiarsyah mengatakan sejak awal IBL memang sudah memiliki izin untuk dihadiri penonton. Seperti pada seri Jakarta lalu, penonton sudah boleh menyaksikan langsung di Hall A Basket Senayan
5 Hal Ini Wajib Diperhatikan untuk Menonton Pertandingan Honda DBL
Gelaran Honda DBL 2021-2022 Seri Jawa Barat sudah masuk babak semifinal, pada Selasa, 16 November, kemarin. Saatnya penyelenggara melakukan uji coba mengizinkan penonton datang langsung ke venue GOR Laga Tangkas SPOrT Jabar Arcamanik, Bandung. Uji coba hadirnya penonton ini merujuk pada Instruksi Mendagri (Inmendagri) Nomor 57 tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) wilayah Jawa dan Bali yang dikeluarkan awal bulan November lalu.