new orleans pelicans
Prediksi NBA 2024-2025: Wilyah Barat dan Pergulatannya!
NBA 2024-2025 sudah ada di ujung jalan. Musim baru akan dimulai Selasa, 22 Oktober 2024, waktu setempat. Setelah menutup musim 2023-2024 pada Juni lalu, banyak...
Timnas AS Ingin Bawa Ja Morant dan Zion ke Olimpiade 2028
Timnas Amerika Serikat sedang memantau pemain-pemain yang layak masuk roster Olimpiade Los Angeles 2028. Beberapa yang berpotensi masuk daftar adalah Ja Morant dan Zion Williamson. Kedua nama tersebut belum pernah dipanggil di pentas internasional.
Jose Alvarado Bertahan di Pelicans Hingga 2027
Pemain bertahan New Orleans Pelicans Jose Alvarado menyetujui perpanjangan kontrak dua tahun senilai AS$9 juta. Kontrak tersebut mencakup opsi pemain untuk musim 2026-2027. 
Greg Monroe Gabung Kepelatihan Pelicans
Kabar terbaru datang dari New Orleans Pelicans. Menurut Christian Clark dari The New Orleans Times-Picayune, Greg Monroe akan bergabung dengan staf pelatih New Orleans Pelicans sebagai pelatih pengembangan pemain. Dia adalah mantan pemain NBA yang pernah membela Detroit Pistons, Milwaukee Bucks, Phoenix Suns, Boston Celtics, Toronto Raptors, Philadelphia 76ers, Minnesota Timberwolves, Washington Wizards, dan Utah Jazz.
3 Target Zion Williamson di Musim 2024-2025
Pada musim 2023-2024, Zion Williamson mencatatkan rata-rata poin terendah sejak musim debutnya. Tetapi ia berhasil mempertahankan performa terbaiknya, dengan bermain dalam 70 pertandingan musim reguler, yang merupakan pencapaian tertinggi dalam kariernya. Menjelang musim 2024-2025 bersama New Orleans Pelicans, Williamson punya tiga target yang ingin dicapai.
Tim-tim yang Belum Pernah Juara NBA
NBA sudah bergulir sejak tahun 1946. Musim 2024-2025 menjadi edisi NBA ke-79. Selama hampir delapan dekade itu, masih ada tim-tim yang belum pernah juara. Dari 30 tim peserta saat ini, ada 10 tim yang belum pernah menyentuh trofi Larry O’Brien.
Jevonte Green Lengkapi Roster Pelicans Musim Depan
New Orleans Pelicans memberikan kontrak satu tahun yang dijamin sepenuhnya kepada Javonte Green. Dengan demikian, Pelicans punya 15 pemain yang terikat kontrak untuk musim depan. Meski secara posisi sudah penuh, Green punya kemampuan untuk menyesuaikan diri dengan posisi apa pun yang diberikan padanya.