draymond green
Gilbert Arenas: Steve Kerr Pemicu Runtuhnya Dinasti Warriors
Mantan bintang Golden State Warriors Gilbert Arenas tampil di acaranya "No Chill Gil", dengan membuka beberapa cerita menarik. Termasuk tentang penyebab runtuhnya Dinasti Warriors. Jika melihat dari sudut pandang Arenas, maka Steve Kerr-lah pemicu keretakan hubungan antar-pemain, sekaligus yang menyebabkan Dinasti Warriors hancur. 
Saksikan Final Olimpiade, Draymond Green Juga Ingin Bicara dengan Rudy Gobert
Final Olimpiade Paris 2024 menyedot banyak perhatian. Amerika Serikat melawan tuan rumah Prancis. Banyak legenda dan pesohor yang akan hadir. Termasuk Draymond Green. Pemain Golden State Warriors itu juga memiliki “misi” tersendiri yaitu menemui Rudy Gobert
Tanggapan Reggie Miller dan Draymond Green Tentang Pengorbanan Jalen Brunson
New York Knicks sedang membangun kekuatan yang lebih baik untuk NBA musim 2024-2025. Tetapi ada sosok Jalen Brunson yang kini jadi sorotan. Dia rela dipotong gajinya agar Knicks bisa mendapatkan pemain lain. Keputusan tersebut mendapatkan tanggapan dari legenda NBA Reggie Miller, dan bintang Golden State Warriors Draymond Green. 
Draymond Green Juga Ingin Setim Dengan LeBron James
LeBron James memiliki daya pikat yang besar. Sebagai salah satu bakat terbaik NBA, LeBron menarik minat banyak pemain untuk menjadi rekan setimnya. Draymond Green salah satu pemain yang menyatakan keinginannya bermain dengan LeBron dalam satu tim.
Draymond Green Nyaris Bergabung dengan Memphis Grizzlies Musim Lalu
Dinasti juara Golden State Warriors sebenarnya bisa berakhir lebih cepat pada tahun lalu. Yakni saat kontrak Draymond Green habis. Tapi Dray memilih bergabung lagi dengan Warriors setelah menjadi bebas agen.
Draymond Green Menangis Ditinggal Klay Thompson
Kepergian Klay Thompson dari Golden State Warriors membuat rekan-rekannya sedih. Termasuk Draymond Green. Ia, Klay, dan Stephen Curry menjadi poros utama dinasti juara Warriors. Hubungan mereka pun begitu dekat selayaknya saudara.
Draymond Green Beri Saran Seharusnya Lakers Merekrut Monty Williams
Los Angeles Lakers telah memilih JJ Redick sebagai pelatih baru. Tapi ada pendapat lain dari Draymond Green. Pemain Golden State Warriors itu berpendapat bahwa seharusnya Lakers merekrut Monty Williams sebagai kepala pelatih.