kobe bryant
Anthony Edwards Tidak Cocok dengan Gaya Kepemimpinan Kobe & Jordan
Anthony Edwards sering disebut mirip dengan Michael Jordan melihat dari kemampuan. Juga disandingkan dengan Kobe Bryant dalam beberapa statistik. Tapi ada satu hal membuat Edwards berbeda dari kedua legenda itu yaitu soal gaya kepemimpinan.
Bukan Karena Kobe, LeBron Klarifikasi Rumor Alasannya Gabung Lakers
LeBron James bersuara terkait alasannya bergabung dengan Los Angeles Lakers pada 2018. Dari laporan media Amerika Serikat, LeBron bergabung ke Lakers karena “terinspirasi” dari Kobe Bryant.
Nike Sambut Halloween dengan Kobe 5 Protro "X-Ray" 
Sepanjang kariernya di NBA, mendiang Kobe Bryant selalu mengenakan sepatu bertema liburan. Namun dia tidak pernah menampilkan desain bertema Halloween. Baru setelah dia meninggal, Nike akhirnya merilis sepatu bertema Halloween. Menurut janda Bryant, Vanessa, Nike Kobe Protro 5 "X Ray" terinspirasi dari kaus yang dikenakan legenda Los Angeles Lakers tersebut pada tahun 2010. 
Dwight Howard: Kobe Bryant Lebih Bagus dari Michael Jordan
Tidak ada yang menampik bahwa mendiang Kobe Bryant memiliki gaya bermain yang sangat mirip dengan legenda Chicago Bulls, Michael Jordan. Keduanya bahkan mengaku...
Russell Westbrook Merindukan Sosok Kobe Bryant
Mamba Day selalu menjadi momen istimewa bagi semua orang untuk mengenang warisan Kobe Bryant. Banyak orang di sekitar NBA telah mengunggah pesan-pesan manis di media sosial. Salah satu orang yang mengirimkan unggahan melalui story Instagram-nya adalah bintang Denver Nuggets Russell Westbrook.
Mural Kobe Bryant untuk Olimpiade Los Angeles 2028
Kobe Bryant menjadi salah satu orang yang ikut mengampanyekan Los Angeles sebagai tuan rumah Olimpiade. Belum sempat melihat hasil upayanya, Kobe berpulang. Empat tahun usai kematiannya, Nike memasang mural Kobe di Los Angeles.
Meriahnya Peringatan Mamba Day 2024
Kobe Bryant Day telah tiba, dan saat Los Angeles menghormati kehidupan salah satu ikon terhebatnya, suasana dipenuhi dengan campuran nostalgia, kekaguman, dan rasa hormat yang mendalam. Bryant, yang pengaruhnya terhadap kota ini melampaui bola basket, seharusnya merayakan ulang tahun ke-46 pada tanggal 23 Agustus. Sementara, keesokan harinya, 24 Agustus, secara resmi dikenal sebagai "Kobe Bryant Day" atau "Mamba Day".