4 months ago
Basket putra di Olimpiade 2024 Paris akan dimulai dua hari lagi. Setelah rangkaian Olympic Qualifying Tournament (OQT) dan sederet laga uji coba yang digelar ol...
5 months ago
Mantan bintang NBA Luol Deng menjabat sebagai Presiden Federasi Bola Basket Sudan Selatan sejak 2019. Negara ini bangkit dari perang saudara dan menjadi negara mereka pada tahun 2011. Hanya butuh waktu 13 tahun untuk tim bola basket Sudan Selatan akhirnya bisa tampil untuk pertama kalinya di Olimpiade yang akan berlangsung di Paris.