Pemain Milwaukee Bucks Jae Crowder dikenai denda sebesar 2.000 dolar Amerika oleh NBA karena dianggap melakukan flopping. Crowder terbukti secara sengaja berakting seolah-olah dia ditabrak oleh Kelly Oubre Jr. dalam pertandingan Bucks melawan Philadelphia 76ers, pada 26 Oktober 2023.