Dewa United Banten
Anthony Johnson & Kaleb +20 Poin, Dewa United Benamkan Elang Pacific
Dewa United Banten meraih poin tertingginya musim ini. Melawan Elang Pacific Caesar Surabaya, pertandingan tersebut berakhir dengan skor telak 96-76 untuk kemenangan Dewa United. Ini juga skor +90 keempat bagi Dewa United di musim yang sama.
Matikan Kaleb, Hangtuah Jungkalkan Dewa United
Amartha Hangtuah Jakarta tampil solid dalam kemenangan 86-74 atas Dewa United Banten, Kamis (25/5). Hangtuah tampil sangat solid utamanya dalam coba membendung...
Lewat Dua Tambahan Waktu, Pelita Jaya Raih Kemenangan Dramatis
Pelita Jaya Bakrie Jakarta menyapu bersih tiga kemenangan di Seri 5 Semarang. Mereka menutup gim terakhirnya dengan kemenangan dramatis atas Dewa United Banten. Dalam pertandingan pada Jumat (17/3) di Knight Stadium, Semarang itu, Pelita Jaya unggul tipis 96-94 melalui dua kali tambahan waktu (overtime).
Dewa United Perburuk Rekor Satya Wacana
Dewa United Banten bangkit dari kekalahan. Mereka berhasil mengandaskan perlawanan Satya Wacana Salatiga 82-72 pada Rabu (15/3) di Knights Stadium, Semarang. Dua hari sebelumnya, Dewa United harus mengakui keunggulan Tangerang Hawks Basketball 83-85. Kini Dewa United merangkak ke posisi kedua klasemen sementara dengan 14 kemenangan dari 18 gim.
Menggila di Paruh Pertama, Hawks Kejutkan Dewa United
Tangerang Hawks Basketball menghadirkan kejutan lagi di hari ini, Senin (13/3). Melakoni duel Banten melawan Dewa United, Hawks yang perkasa di paruh pertama me...
Anthony Johnson Bawa Dewa United Rebut Puncak Klasemen Sementara
Dewa United Banten sukses mengamankan kemenangan ke-13 musim ini. Mereka menang 85-68 atas Elang Pacific Caesar Surabaya, di Knight Stadium, pada hari pertama IBL 2023 Seri 5 Semarang. Dewa United berhasil meredam agresifitas Pacific di babak kedua. Sementara Anthony Johnson tampil dominan dengan torehan 24 poin dan 12 rebound. 
Mengulas Performa Setengah Musim Tim-tim IBL 2023
Indonesian Baskteball League (IBL) 2023 baru saja mengakhiri perjalanan di Seri 4 Solo. Total akan ada delapan seri penyelenggaraan yang digelar di musim 2023 ini. Artinya, sudah separuh perjalanan ditempuh oleh tim-tim IBL. Secara jumlah gim pun, hanya ada empat tim yang baru bermain 14 kali. Sisanya, sudah bermain 15 dan 16 kali, atau tepat separuh dari total 30 gim yang akan dimainkan oleh seluruh tim. Berikut ulasan perjalanan setengah musim mereka.