4 months ago
Arena Big3 League di Cincinnati, Ohio, memanas. Ini karena ada dua mantan pemain NBA yang terlibat pertengkaran. Mereka adalah Gary Payton dan Jordan Crawford. Payton kali ini bertugas sebagai kepala pelatih tim Bivouac. Berhadapan dengan Crawford, yang bermain untuk tim Enemies, dengan target meraih tujuh kemenenangan beruntun.
1 year ago
BIG3 menemukan jalurnya dan bahkan berkembang selama setahun terakhir. Penggemar berbondong-bondong untuk menyaksikan mantan-mantan pemain NBA. Namun semua berubah di Big3 All-Star di London, akhir pekan lalu. Jaylen Brown muncul dan menjadi pemain aktif pertama yang bermain di Big3. Hal tersebut membuat pendiri BIG3, Ice Cube, sangat senang.
1 year ago
Michael Beasley terakhir bermain di NBA pada tahun 2019, bersama Los Angeles Lakers. Setelah itu, dia tidak mendapatkan tawaran bermain di klub mana pun. Kini dia tampil di Liga 3x3 Amerika Serikat, BIG3. Beasley merasa heran, kenapa dirinya tidak laku lagi di NBA.
4 years ago
Seorang pesilat setelah selesai menimba ilmu, dia akan 'turun gunung', atau menunaikan tugas yang diberikan gurunya. Kali ini, cerita Gary Payton hampir sama. D...
4 years ago
Big3 musim 2020 dinyatakan batal. Kompetisi 3x3 buatan Ice Cube itu akan fokus mengembangkan liga untuk musim 2021. Keputusan itu diambil setelah mereka berpiki...
5 years ago
Kabar duka datang menghampiri liga 3X3 buatan bintang Hollywood, Ice Cube, BIG3. Salah satu pemain mereka, Andre Emmett, dikabarkan meninggal dunia, Senin pagi,...
5 years ago
Joe Johnson kabarnya belum mau mengakhiri karier di NBA. Ia melakukan uji coba dengan beberapa klub pada musim panas 2019 ini. Salah satunya dengan Philadelphia...