RAGIL PUTRI IRMALIA
Aaron Gordon Mengaku Diberi Harapan Palsu oleh AS
Aaron Gordon membuat pengakuan. Pemain Denver Nuggets itu mengatakan pernah ditawari Timnas AS untuk bermain di Olimpiade Paris 2024. Tetapi Gordon tidak masuk roster di Olimpiade Paris 2024.
Tim Hardaway Sr. Murka Kepada Jason Kidd
Tim Hardaway Sr. kesal putranya, Tim Hardaway Jr., didepak dari Dallas Mavericks. Hardaway justru menyalahkan pelatih Mavericks Jason Kidd, yang tidak bisa memaksimalkan potensi Hardaway Jr.
LeBron Seperti Berbagi Nasib dengan Caitlin Clark
LeBron James menyatakan dukungannya kepada Caitlin Clark. LeBron merasa memiliki nasib yang sama dengan ruki Indiana Fevers tersebut. Keduanya memiliki bakat fenomenal saat masuk ke liga profesional.
Bali United Meredup, Pelita Jaya Jadi Juara Grup
Pelita Jaya secara resmi lolos ke semifinal All Indonesian 2024. Mereka menyapu bersih tiga pertandingan Grup D dan otomatis menempati puncak klasemen. Pelita Jaya menutup penyisihan grup dengan menghantam Bali United Basketball 74-49 di Hall A Basket Senayan, Jakarta.
Borneo Menutup Perjalanan di All Indonesian dengan Kemenangan
Borneo Hornbills tidak pulang dengan tangan hampa dari All Indonesian 2024. Setidaknya mereka meraih satu kemenangan. Hornbills menundukkan Amartha Hangtuah Jakarta 71-65. Dengan hasil tersebut, Hornbills menutup fase Grup C di posisi kedua.
Westbrook dan Jokic Saling Memuji Sebagai Lawan & Kawan
Denver Nuggets memiliki dua MVP. Nikola Jokic dan Russell Westbrook bermain setim pada musim mendatang. Keduanya melontarkan pujian satu sama lain. Mereka antusias bekerja sama untuk membawa Nuggets kembali berjaya.
Bungkam Bima Perkasa, Prawira Memastikan Diri ke Semifinal All Indonesian
Prawira Harum Bandung belum habis. Satu kekalahan dari Rans Simba Bogor tidak membuat Prawira berkemas. Prawira berhak lolos ke semifinal All Indonesian 2024 setelah menaklukkan Bima Perkasa Jogja 76-60 di Hall A Basket Senayan, Jakarta.
Lebih Senang Perunggu Olimpiade Dibanding Juara NBA, Ini Penjelasan Jokic
Nikola Jokic menjadi sorotan dalam Olimpiade Paris 2024. Reaksinya berbeda saat “hanya” meraih perunggu dibandingkan menjadi juara NBA. Dalam sesi jumpa media pada Kamis (26/9) waktu setempat, Jokic memberikan penjelasannya.