RAGIL PUTRI IRMALIA
Sky Menangi Pertarungan Panas, Selangkah Lagi Menuju Final
Peluang Chicago Sky mengulang kesuksesan musim lalu makin besar. Mereka satu langkah lagi menuju babak puncak. Pada gim ketiga semifinal WNBA pada Minggu (4/9) di Mohegan Sun Arena itu, Sky menumbangkan Connecticut Sun 76-72.
Lonzo Ball Diragukan Tampil di Awal Musim
Proses penyembuhan Lonzo Ball tak kunjung membaik. Garda Chicago Bulls itu diperkirakan melewatkan kamp pelatihan. Tidak hanya itu. Lonzo juga diragukan tampil di awal musim 2022-2023 yang akan dimulai pada 18 Oktober mendatang.
Jika Tidak di Warriors, Curry Hanya Ingin ke Hornets
Lalu jika tidak di Warriors, Curry mengatakan hanya ada satu tim NBA yang ingin ia bela jika masa jabatannya di Warriors berakhir. Tim tersebut adalah Charlotte Hornets. Hal itu bukan tanpa alasan.
Dua Tahun Berhenti, IBL 3x3 Kembali Bergulir
Kompetisi bola basket Indonesia kembali semarak. Setelah Indonesian Basketball League (IBL) 2022 sukses digelar, kini cabang 3x3 unjuk gigi. IBL 3x3 2022 akan dimulai besok hingga lusa di Discovery Beach Mall Kuta, Bali. Seri Bali tersebut menjadi seri pembuka rangkaian tur IBL 3x3 2022.
Brandon Jawato Kembali ke B League, Gabung Seahorses Mikawa
Brandon Jawato kembali ke B League, liga utama bola basket Jepang. Dalam pengumuman resmi pada Kamis (1/9) melalui media sosial resmi klub, Jawato diperkenalkan sebagai pemain Seahorses Mikawa. Jawato dikontrak selama semusim pada 2022-2023.
Las Vegas Aces Berhasil Lolos dari Kejaran Seattle Storm
Las Vegas Aces mengalahkan Seattle Storm 78-73 pada gim kedua Rabu (31/8) di Michelob Ultra Arena. Dengan ini kedudukan imbang 1-1. Pada gim pertama lalu (28/8) Aces harus mengakui keunggulan Storm dengan skor tipis 73-76. Gim ketiga akan berlanjut di Seattle pada Minggu (4/9) mendatang.
Dominan di Gim Kedua, Sky Samakan Kedudukan
Chicago Sky bangkit dari kekalahan. Sang juara bertahan memang terpuruk di gim pertama semifinal WNBA 2022 dengan kekalahan 63-68 pada Minggu (28/8) lalu. Tetapi mereka membalas di gim kedua. Sky menumbangkan Connecticut Sun 85-77 di gim kedua pada Rabu (31/8) waktu setempat.
Pemain yang Tidak Vaksin Wajib Tes Covid-19 Setiap Minggu
NBA merilis protokol kesehatan dan keamanan untuk musim 2022-2023. Meski keadaan berangsur normal, tetapi beberapa penyesuaian dilakukan dengan aturan setelah pandemi. Aturan itu tercantum pada memo yang dirilis pada Selasa (31/8) waktu setempat.