2 years ago
Semua kata sifat bersifat relatif. Namun, kami percaya bahwa basket Indonesia kini tak berkembang dengan baik, bahkan cenderung mandek.
2 years ago
Aturan adalah sesuatu yang terus berubah dalam perjalanan IBL. Salah satu yang paling sering berubah adalah aturan mengenai pemain baru atau ruki. Dalam prosesnya, IBL sempat memperbolehkan setiap tim merekrut pemain baru sendiri.
2 years ago
Bukan Indonesia namanya kalau tidak tampil beda. Bahkan bicara tentang liga basket saja, kita punya beberapa hal yang berbeda dari hal-hal lumrah di luar sana. Kami pun merangkum beberapa hal-hal unik yang hanya ada di liga profesional Indonesia dalam perbincangan kali ini.
3 years ago
Basket adalah salah satu olahraga yang memiliki banyak aturan. Untuk melangkahkan kaki saja, aturan sudah dibuat. Pun begitu, ada aturan-aturan lain yang sifatnya tidak tertulis dan diyakini bersama oleh para penikmat basket. Sifatnya bahkan tak lokal, melainkan sedunia.
3 years ago
Dalam rangka ulang tahun ke-75, NBA mengeluarkan daftar 75 pemain terbaik sepanjang sejarah mereka. Daftar demikian sempat dikeluarkan 25 tahun lalu dengan tajuk 50 pemain terbaik sepanjang sejarah.
3 years ago
IBL baru saja merampungkan draft untuk ruki dan juga pemain asing. Untuk 2022, ada perubahan (lagi) dalam penggunaan pemain asing. Pada IBL 2020 ada tiga pemain asing di setiap tim dan dua di antaranya boleh di lapangan dalam waktu bersamaan.
3 years ago
Wilayah Barat masih dan akan semakin seru di musim ini.