Mavericks Rayu Goran Dragic, Raptors Enggan Menanggapi
Dallas Mavericks dikabarkan terus mengejar Goran Dragic. Meski Toronto Raptors sebagai pemilik yang sah, tidak mau menanggapi penawaran transaksi dari manajemen Mavs. Dragic sendiri sudah meminta maaf kepada manajemen Raptors terkait pernyataan yang kontroversial beberapa waktu lalu.
DeAndre Jordan Berpeluang Kembali ke Los Angeles
Bursa transfer NBA kembali memanas. Brooklyn Nets melepaskan DeAndre Jordan. Tapi menariknya, justru pemain 33 tahun tersebut berpeluang kembali ke Los Angeles. Karena Lakers berdiri di antrean pertama untuk mendapatkan pemain setinggi 2,11 meter ini.
Rajon Rondo Senang Kembali ke Lakers, Meski Menitnya Berkurang
Rajon Rondo mencoba berpetualang lagi setelah mendapatkan gelar juara NBA tahun 2020 bersama Los Angeles Lakers. Namun takdir membawanya kembali ke Lakers. Dia senang, meski tahu menit bermainnya bakal berkurang.
Dinyatakan Aman dari Masalah Jantung, LaMarcus Aldridge Bisa Kembali ke NBA
Kamis, 2 September 2021, tampaknya benar-benar menjadi hari baik untuk Brooklyn Nets. Setelah memastikan Paul Millsap bergabung, Nets mendapat kabar gembira dari mantan pemain mereka, LaMarcus Aldridge.
Paul Millsap Merapat ke Brooklyn Nets dengan Kontrak Setahun
Brooklyn Nets belum berhenti bergerak memperbaiki skuat mereka. Kamis, 2 September 2021, mereka memastikan bahwa Paul Millsap menjadi bagian tim untuk satu tahun ke depan. Kabar ini pertama kali disampaikan oleh The Athletic.
Blake Griffin Diprediksi Masuk Tim Inti Brooklyn Nets
Brooklyn Nets masih menjadi tim favorit peraih gelar juara NBA 2021-2022. Meski musim sebelumnya, mereka gagal mewujudkan target yang sama. Banyak yang melihat bahwa Nets punya roster bagus. Mereka juga berpeluang membentuk tim inti atau starting five paling menakutkan di liga.
5 Tim yang Dikaitkan dengan Ben Simmons
Ben Simmons kemarin menyatakan ogah bermain di Philadelphia 76ers lagi. Dia ingin segera pergi dari Sixers. Namun sampai sekarang belum ada tim yang dikabarkan setuju dengan penawaran yang diajukan. Desas-desus kembali menghangat dalam dua hari terakhir, termasuk munculnya lima tim yang berniat membawa pemain asal Australia tersebut.