IBL

Skenario untuk Lakers dan Keputusan LeBron
Teka-teki masa depan LeBron James di Los Angeles Lakers musim depan masih belum terjawab. Kontrak LeBron memang masih menyisakan satu musim lagi sampai 2023. Dia memiliki kesempatan memperpanjang kontrak dua tahun lagi pada Agustus mendatang.
Kembali ke Setelan Normal, Grizzlies Terkam Timberwolves
Memphis Grizzlies membalas kekalahan di Gim 1 ronde pertama playoff atas Minnesota Timberwolves, Selasa 19 April 2022, waktu setempat. Tampil superior di Gim 2,...
45 Poin Jimmy Butler Amankan Dua Gim Kandang Heat dengan Kemenangan
Di saat genting, saat pemain lain tak menemukan ritmenya, Jimmy Butler tampil luar biasa, Selasa 19 April 2022, waktu setempat. Tampil 39 menit, Jimmy mencetak...
Bam Adebayo Protes Pemilihan Pemain Bertahan Terbaik
Finalis pemain terbaik NBA 2021-2022 telah diumumkan pada Minggu (17/8) lalu. Dari enam kategori penghargaan itu, tidak ada nama center Miami Heat, Bam Adebayo dalam kategori pemain bertahan terbaik atau defensive player of the year (DPOY).
Warriors terus Berpesta, Ungguli Nuggets 2-0
Golden State Warriors kembali superior di gim kedua ronde pertama playoff melawan Denver Nuggets, Senin 18 April 2022, waktu setempat. Sempat tertinggal 12 poin...
41 Poin Jalen Brunson dan Total 22 Tripoin Mavericks Bungkam Jazz
Jalen Brunson ambil tugas menyerang Dallas Mavericks dalam kemenangan 110-104 atas Utah Jazz di Gim 2 ronde pertama playoff, Senin 18 April 2022, waktu setempat...
Joel Embiid Kembali Garang, Sixers Jinakkan Raptors
Philadelphia 76ers (Sixers) masih tak terbendung di playoff, Senin 18 April 2022, waktu setempat. Melakoni Gim 2 ronde pertama melawan Raptors, Sixers kembali m...